Israel Habiskan Rp8,4 Triliun untuk Sistem Pertahanan Laser Iron Beam
BERITA TERBARU HARI INI – Israel Habiskan Rp8,4 Triliun untuk Sistem Pertahanan Laser Iron Beam. Kementerian Pertahanan Israel mengatakan pada hari Senin (28/10/2024) bahwa mereka mengalokasikan miliaran shekel untuk mempercepat pengembangan sistem pertahanan udara laser yang dikenal sebagai Iron Beam. “Kementerian Pertahanan (Israel) telah menandatangani kesepakatan besar senilai sekitar 2 miliar shekel (atau sekitar Rp8,4 […]